Balai Besar Taman Nasional Bromo Tengger Semeru (BBTNBTS) ungkap lahan konservasi yang digunakan untuk menanam ganja di lereng Gunung Semeru.