Kudus: Berburu takjil menjadi kegiatan rutin di setiap Ramadan tiba. Salah satu takjil khas Kota Wali yang kerap diburu yakni intip ketan yang dijual di Kampung Ramadan Taman Menara. Dimas Setiawan, ...
Salah satu pilihan takjil yang cocok untuk berbuka adalah bubur kacang hijau ketan hitam. Kombinasi bubur kacang hijau yang lembut dengan ketan hitam yang kenyal, serta kuah santan yang gurih, ...